Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

25 Ide Usaha Makanan Yang Bisa Dititipkan di Warung dan Ramai Pembeli

Daftar Isi [Tampil]

 

Makanan yang Bisa Dititipkan di Warung

Bagi Anda yang ingin memulai bisnis makanan namun belum memiliki modal cukup untuk membangun warung. Jangan khawatir karena Anda bisa tetap berjualan makanan dengan cara menitipkan usaha cemilan makanan di warung orang lain. 

Proses menitip jualan di warung sudah sering dilakukan oleh pengusaha makanan.


Ada banyak sekali jenis makanan yang bisa dititipkan di warung. Salah satunya yaitu cemilan dan nasi bungkus. Anda bisa menitip dagangan kemudian menyuruh pemilik warung menjual daganganmu. 

Bisnis kecil-kecilan ini juga tidak banyak mengeluarkan dana karena kita hanya cukup menyediakan dagangan kita kemudian membawanya ke warung orang yang dipercaya.

Untuk memilih usaha makanan yang cocok dititipkan, berikut 25 ide usaha makanan yang bisa dititipkan di warung dan ramai pembeli.

25 Ide Usaha Makanan yang Bisa Dititipkan di Warung

1. Keripik Singkong dan Keripik Pisang

Keripik Singkong dan Keripik Pisang

Makanan kering sangat disukai oleh masyarakat Indonesia, mereka sering memakan makanan kering untuk cemilan pada saat santai dan mengerjakan tugas. Salah satu makanan kering yang populer yaitu keripik singkong dan keripik pisang. Jenis kedua keripik ini sering dititipkan di warung dan memiliki pembeli cukup banyak.

2. Keripik Tahu dan Tempe

Keripik Tahu dan Tempe

Jenis keripik populer selanjutnya yaitu keripik tahu dan tempe. Memiliki banyak pesanan keripik, sudah hal biasa dalam bisnis warung karena harga yang murah dan cara membuatnya juga cukup mudah. Modal yang diperlukan juga tidak banyak.

3. Keripik Sukun

Keripik Sukun

Buah sukun  yang mirip dengan nangka ini dapat juga di olah menjadi jenis makanan ringan dengan rasa yang manis dan lembut. Jenis cemilan ini cocok dimakan pada saat pagi hari. Jika ingin menitipkan jualan keripik sukun maka sebaiknya titip pada pagi hari karena pelanggan akan suka membeli keripik sukun untuk sarapan pagi.

4. Keripik Kentang

Keripik Kentang

Sudah banyak produk keripik kentang dijual dengan dikemas dan laku di pasaran. Memiliki rasa yang renyah dan lezat pada saat dikunyah membuat bisnis keripik kentang

selalu menjadi pilihan para pecinta keripik. Maka dari itu buatlah makanan keripik agar bisa dijual di warung.

5. Keripik Bayam

Keripik Bayam

Bisnis keripik yang terakhir yaitu keripik bayam. Keripik bayam jarang ditemui di warung karena biasanya dijual di supermarket dan pasar. Ini bisa menjadi peluang bagi Anda untuk menitipkan jualan keripik bayam di warung karena masih sedikit orang berjualan keripik di warung. Buatlah keripik bayam versi rumahan dan enak dimakan.

6. Gorengan

Gorengan

Selain keripik, jualan gorengan juga merupakan cemilan favorit masyarakat dan merupakan ide makanan yang dapat dipilih. Makanan gorengan sering dipakai sarapan dan makan siang. Beberapa jenis gorengan yang bisa dijual yaitu ubi, bakwan, tahu isi dan sebagainya.

7. Jenis Kue Basah

Jenis Kue Basah

Jualan kue basah juga dapat Anda coba karena kue basah sering dibeli oleh orang pada saat pagi hari untuk sarapan. Ada banyak kue basah yang bisa dibuat di antaranya yaitu Dadar Gulung, Kue Lapis dan Kue Putu.

8. Cemilan jenis Kacang

Cemilan jenis Kacang

Cemilan yang terbuat dari kacang bisa Anda coba, pembuatan cemilan kacang juga cukup mudah. Untuk jenis kue kacang yaitu Kacang polong, Kacang atom dan Kacang kulit.

9. Brownies

Brownies

Kue brownies dibuat dengan cara dipanggang dengan dibungkus dalam bentuk persegi. Memiliki rasa yang enak dan dapat menarik pembeli di warung. Silakan buat ku brownies rumahan agar bisa dititipkan di warung.

10. Bakpau

Bakpau

Dibuat dari adonan roti dengan cara di kukus sehingga memiliki bentuk lembut dan didalam bakpau berisi daging dan bahan lainnya. Sering dijual di warung dan mendapatkan pelanggan banyak.

11. Donat

Donat

Berjualan donat bisa juga Anda coba, selain cara buatnya mudah juga harga bahannya juga murah. Untuk menitipkan donat di warung, sebaiknya jangan terlalu banyak.

12. Puding Rumahan

Puding Rumahan

Dibuat dari bahan-bahan yang direbus dan di kukus, cara membuatnya juga tidak rumit. Membuat puding menjadi cemilan yang banyak disukai oleh masyarakat. Silakan buat puding dan jadikan cemilan yang dapat menghasilkan keuntungan banyak.

13. Aneka Rasa Roti

Aneka Rasa Roti

Berbagai macam jenis rasa roti bisa Anda titipkan untuk dijual di warung. Banyak pengusaha roti menitipkan jualan mereka di warung dan mendapatkan keuntungan yang banyak. Karena roti dapat menjadi pilihan untuk dimakan saat sarapan maka bisa menjadi salah satu jenis usaha makanan yang bisa dititipkan di warung.

14. Aneka Kerupuk

Aneka Kerupuk

Makanan ringan yang sangat populer yaitu Kerupuk karena sering dimakan dengan nasi maupun makanan berlemak seperti mie ayam dan bakso. Untuk jenis kerupuk yang bisa dititipkan di warung yaitu kerupuk udang, kerupuk ikan dan lainnya.

15. Nasi Bungkus

Nasi Bungkus

Selain cemilan, nasi bungkus seperti nasi kuning juga usaha makanan ringan yang dititipkan di warung sebagai sarapan pagi hingga makan malam. dengan membuat nasi bungkus, Anda bisa mendapatkan pelanggan banyak. Jadi silakan titipkan buatan nasi bungkus untuk memulai bisnis catering rumahan.

16. Stik Talas

Stik Talas

Stik Talas dibuat dari bahan umbi talas dengan cara dibentuk menjadi stik panjang. Stik talas sering dimakan sebagai cemilan rumahan. Baru sedikit orang menjual kue stik talas di warung. Ini bisa menjadi peluang bagi Anda untuk menitipkan jualan stik talas di warung yang bisa di ajak bekerjasama.

17. Aneka Jenis Sayur

Aneka Jenis Sayur

Bisnis jualan sayuran juga sering dijumpai di warung karena kebutuhan untuk makan juga terdapat pada sayur-sayuran dan juga memiliki vitamin yang dibutuhkan tubuh supaya bisa beraktivitas dengan baik.

18. Air Minum Isi Ulang

Air Minum Isi Ulang

Selain jualan makanan, usaha jualan air minum juga sering dijumpai di warung, usaha jualan air minum yang sering laku yaitu air minum isi ulang karena memiliki harga yang murah dan isi banyak.

19. Olahan Dodol

Olahan Dodol

Jajanan yang paling disukai selanjutnya yaitu Olahan dodol karena juga termasuk makanan yang dapat dititipkan di warung dengan harga murah dan sangat ramai pembeli. Agar lebih banyak pembeli maka buatlah aneka rasa dodol yang akan dijual dan dapat menambah nilai jualnya sehingga bisa untuk menitipkan makanan di warung

20. Rujak Buah

Rujak Buah

Peluang usaha yang bisa kita lakukan selanjutnya yaitu membuat makanan Rujak buah,  karena merupakan makanan yang sering dimakan pada saat siang dan sore hari. Jika ingin menitip jualan rujak maka bagusnya jika membawa produk jualan rujak Anda pada saat siang hari agar lebih tepat strategi jualannya.

21. Es Lilin

Es Lilin

Selain rujak yang cocok dijual pada siang hari. Es Lilin juga dapat dititipkan untuk dijual di warung pada saat siang hari, karena cuaca yang panas kadang membuat orang mencari makanan dan minuman dingin. Dengan menjual Es lilin maka orang akan membeli jualan Anda sebagai jajanan warung, karena mereka menyukai cemilan dingin pada saat matahari mulai cerah.

22. Jalangkote

Jalangkote

Jalangkote merupakan makanan yang berasal dari kota Makassar dan hampir mirip dengan makanan jenis panada. Cara membuat jalangkote juga cukup gampang dan ramai pembeli. Jarang ditemui warung yang tidak menjual jalangkote sebagai sarapan pagi.

23. Panada

Panada

Selain jalangkote, makanan khas Sulawesi yang cukup terkenal yaitu kue panada. Kue ini termasuk jenis roti goreng namun memiliki isi yang hampir sama dengan jalangkote. Namun panada tidak memiliki saos lombok sedangkan jalangkote memiliki saos.

24. Bakso Goreng

Bakso Goreng

Bakso goreng merupakan bakso yang digoreng dengan campuran hidangan sambal khusus agar memiliki rasa yang berbeda dengan bakso biasa sehingga dapat menjadi usaha yang bisa dititipkan di warung. Silakan buat aneka jenis bakso goreng agar memiliki peminat dari berbagai rasa bakso goreng.

25. Kue Astor

Kue Astor

Kue wafer juga sering diminati orang di warung dan termasuk dalam jajanan yang banyak orang minati, salah satu kue jenis wafer yang paling disukai yaitu Kue Astor. Anda bisa membeli kue astor dalam bentuk kemasan kemudian dibungkus dengan kemasan kecil agar mendapatkan keuntungan dari jualan Astor.

Tips Sukses Usaha Makanan Ringan Bagi Pemula

Membangun sebuah usaha jualan tentunya tidak mudah dan pasti akan mendapatkan rintangan. Untuk memilih makanan yang cocok dijual maka sebaiknya pilihlah makanan yang cocok untuk lidah masyarakat, jaga kualitas produk dan selalu buat inovasi baru.

Penutup

Itulah artikel membahas mengenai 25 ide usaha yang bisa Anda buat kemudian dititipkan kepada pemilik warung dan nantinya dapat membagi hasil jualan sesuai kesepakatan atau biasa di sebut memberikan komisi ke si pemilik warung.

Untuk info bisnis jualan lainnya silakan sering berkunjung di situs ini zonausaha.com. karena akan sering update artikel usaha kuliner dan bisnis usaha lainnya supaya dapat membantu Anda agar sukses dengan usaha yang bisa dititipkan di warung. Sekian & Terimakasih.

Sebaiknya baca juga: Makanan Yang Laris di Pinggir Jalan

Posting Komentar untuk "25 Ide Usaha Makanan Yang Bisa Dititipkan di Warung dan Ramai Pembeli"

close
.